facebooklogocolour

Peran Kunci Dalam Evolusi Manusia

Teori evolusi bukanlah hal yang baru bagi kita. Jauh sebelum Darwin membuat kesimpulannya tentang teori evolusi, filsuf besar Hegel telah membuat ini sebagai titik pusat  filsafatnya. Setelah Darwin mengungkapkan teorinya melewati buku The Origin of Species, teori ini menyambar seperti petir di siang hari dan mengagetkan jutaan orang. Sejak saat itu teori evolusi terkait erat dengan nama Darwin.

Revolusi Oktober dan Semangatnya

Ada begitu banyak pelajaran yang tidak habis digali dari peristiwa politik di Rusia pada tahun 1917, Revolusi Oktober . Lebih dari sembilan puluh tahun sudah peristiwa besar Oktober terjadi, peristiwa yang memimpin derap maju dan semangat kelas buruh di seluruh penjuru dunia, tidak hanya di seluruh negeri kolonial, tapi negara-negara majupun terpengaruhi olehnya.

Leon Trotsky, Sosok dan Ide-idenya

Hari ini menandai 72 tahun aksi pembunuhan yang dilakukan terhadap Leon Trotsky. Seorang agen Stalinis yang pengecut menikam kepalanya dengan kapak es. Trotsky jatuh koma. Ia meninggal dunia pada keesokan harinya, 21 Agustus 1940.

Mengapa Kami Trotskis

Sudah puluhan tahun sejak kematian tokoh Marxis besar Rusia Leon Trotsky, dunia masih dihinggapi pesimisme dan pertanyaan tentang bagaimana kehancuran Revolusi Rusia dan bagaimana masa depan umat manusia. Dalam keadaan dunia memasuki sebuah krisis, sebuah perjuangan hidup dimulai kembali. Kondisi pesimisme ini tidak hanya menghinggapi suasana massa yang hari ini bergejolak, kondisi ini juga memicu pesimisme di antara para pemikir jaman ini.

Pancasila, Bung Karno-isme, dan Sosialisme

Sampai mana kita kaum revolusioner bisa menggunakan Pancasila dan Bung Karno-isme untuk mencapai sosialisme? Apa memang kita bisa menggunakan Pancasila sebagai jembatan untuk mencapai sosialisme?

Relevansi Program Transisional Hari ini

Program transisional adalah metode program untuk menghubungkan kesadaran buruh hari ini ke misi historisnya: penumbangan kapitalisme dan penegakan sosialisme. 

Sebuah Kritik atas Feminisme Liberal

"To alter the position of woman at the root is possible only if all the conditions of social, family, and domestic existence are altered." (Trotsky)

Diskursus pembebasan perempuan yang lahir dari feminisme liberal, yang hari ini sebagai diskursus mainstream, telah membawa angin segar bagi perubahan nasib perempuan di Indonesia. Paradigma berpikir feminisme liberal telah menginspirasi banyak gerakan perempuan di Indonesia untuk mencapai kesetaraan hak antara laki-laki dan perempuan. Tetapi ternyata, pola pikir dari arus feminisme yang lahir di Barat tersebut, ditinjau dari perspektif kelas, setidaknya, akan memunculkan dua cacat politik.