Marxisme dan Masalah Perang
- Detail
- 16 Okt 2023
- Fahri Anam
Posisi Marxis mengenai masalah perang berbeda secara fundamental dari kaum Kiri umumnya, entah Kiri borjuis kecil, kaum liberal, maupun kaum pasifis.
Posisi Marxis mengenai masalah perang berbeda secara fundamental dari kaum Kiri umumnya, entah Kiri borjuis kecil, kaum liberal, maupun kaum pasifis.
Mazhab Frankfurt mengklaim dirinya sebagai salah satu varian Marxisme, tetapi gagasan ini sesungguhnya jauh dari Marxisme. Ini hanyalah daur ulang dari oportunisme intelektual borjuis kecil.
Pada dasarnya, gagasan "narasi kiri" hanyalah penolakan terhadap perjuangan kelas dan revolusi kelas pekerja tanpa pijakan ilmiah yang kokoh.
Postmodernisme menyangkal progres, dan dengan demikian adalah filsafat status quo. Kritik Marxis terhadap Postmodernisme.
Marxisme dan Masalah Kebangsaan mengupas dengan detil kesejarahan masalah kebangsaan, bagaimana nasion lahir, dan perspektif sosialis untuk perjuangan hak bangsa menentukan nasib sendiri.
Dalam tulisan ini, kita akan telaah bagaimana Marhaenisme jauh dari Marxisme.
Memahami kesejarahan masalah kebangsaaan adalah syarat bagi keberhasilan perjuangan pembebasan nasional.
“Sosialisme akan berarti sebuah lompatan dari alam keperluan menuju alam kebebasan dalam artian bahwa, bagi manusia hari ini, dengan segala kontradiksinya dan ketiadaan harmoni, akan membuka jalan bagi ras manusia yang baru dan lebih bahagia”. (Leon Trotsky, Mempertahankan Revolusi Rusia)
Sosialisme adalah kebalikan dari kapitalisme. Sosialisme berarti tuas-tuas ekonomi dikuasai oleh rakyat pekerja secara luas. Tidak ada lagi kepemilikan pribadi atas alat-alat produksi oleh segelintir orang. Ini digantikan dengan kepemilikan kolektif atas tuas-tuas ekonomi.
Berikut kami sajikan artikel teoritik berseri, Apa Itu Marxisme bagi kaum buruh dan kaum muda revolusioner. Selamat membaca